PERSEGI DAN PERSEGI PANJANG – MATEMATIKA SMP KELAS 7

Oleh : Suryadi
Director of Education Apenso Indonesia

SOAL :
Luas sebuah persegi panjang sama dengan luas persegi yang panjang sisinya 30 cm.
Jika lebar persegi panjang adalah 10 cm, maka tentukan panjang persegi panjang.

PEMBAHASAN :
Luas persegi panjang = luas persegi
p x l = a^2
p x 10 = 30^2
p x 10 = 900
p = 900/10
p = 90


Jadi, panjang persegi panjang adalah 90 cm.

🌸Selamat Belajar & Good Luck!🌸